Soal UKK Matematika Kelas 3 SD
Soal UKK Matematika Kelas 3 SD | Soal terbaru. Salam sobat semuanya, apa kabarnya ?, sehat adalah itu yang slalu saya harapkan pada sobat. Senang masih bisa bertatap muka lewat blog ini. Pada hari yang lalu saya sudah menulis soal soal UAS Genap kelas 3 SD dan pada kali ini saya menulis soal sesuai dengan judul.
Berikut adalah soal soal ukk/ uas kelas 3 yang sudah berhasil ditulis adalah ...
Adapun soal UKK atau UAS Genap Matematika Kelas 3 SD pada Semester 2 adalah sebagai berikut :
I. Isilah titik titik dibawah ini dengan jawaban yang tepat
- 2/7 + 4/7 = n, maka nilai n adalah . . .
- Tanda yang tepat untuk mengisi pertidaksamaan 3/4 . . . 3/6 adalah . . .
- Urutan bilangan 4/7, 3/7, 7/7, 9/7, 6/7 dari yang terbesar adalah . . .
- Tiga bilangan pecahan sebelum 6/9 adalah . . .
- Tiga bilangan pecahan sesudah 3/8 adalah . . .
- Pada pecahan 5/10, maka angka 5 disebut . . .
- Bagun datar segi tiga yang ketiga sisinya tidak ada yang sama panjang adalah . . .
- Jerum pendek ke angka 3 dan jarum panjang ke angka 12 maka akan membentuk sudut . . . derajat
- Besar sudut pada segitiga siku siku adalah . . .
- Sudut seperempat putaran besarnya adalah . . .
- Penjumlahan dari sisi-sisinya yang sama panjang disebut. . .
- Sebuah meja berbentuk persegi panjang dengan panjang 95 cm dan lebar 63 cm, maka keliling meja itu adalah . . .
- Siti mempunyai sebuah buku tulis yang berukuran panjang 21 cm dan lebar 15 cm. Maka luas dari buku tulis tersebut adalah . . .
- luas untuk mencari keliling persegi panjang adalah . . .
- Sebuh persegi memliki luas 64 cm2. Maka panjang sisi-sisinya adalah . . .
II. Soal UAS Matematika Kelas 3 SD semester 2 Tipe Essay.
- Bibi mempunyai tepung sebanyak 4/10 kg. Kemudian ia membeli lagi 5/10 kg tepung. Sebanyak 6/10 kg digunakan untuk membuat kue. berapa kg tepung lagi yang masih tersisa ?
- Gambarlah segitiga sama sisi yang panjang sisinya adalah 5 cm !
- Berapakah besar masing masing sudut pada bangun persegi ?
- Buatlah dan gambarkan garis bilangan yang menunjukan bilangan antara 0 sampai dengan 8/8 !
- Sebuah persegi mempunyai sisi 16 m. Tentukan a). keliling bangun tersebut. b). luas bangun tersebut !
- Soal UKK Bahasa Indonesia Kelas 4
- Soal UKK IPA / SAINS Kelas 4
- Soal UKK IPS Kelas 4
- Soal UKK Matematika Kelas 4
- Soal UKK PAI Kelas 4 ( Agama Islam )
- Soal UKK PKN Kelas 4
- Soal-Soal UAS Kelas 4 Semester 2
Soal UKK kelas 5