Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Soal UAS Matematika Kelas 5 Semester 2

Soal UAS Genap matematika kelas 5 SD | Selamat datang kembali, kali ini akan berbagi mengenai soal latihan uas genap kelas 5 pelajaran matematika. Uas genap merupakan tahapan dari akhir semua ujian sekolah yang ada karena akan menentukan naik kelas atau tidak, oleh karena itu  hadir untuk anda menyediakan bahan belajar berupa soal soal latihan terbaru.

Berikut adalah Soal UAS matematika kelas 5 semester 2

I. Isilah titik titik dibawah ini dengan jawaban yang benar !

1. Bentuk persen dari 3/8 adalah . . .

2. Hasil dari 3 1/3 + 2 1/4 adalah  . . .

3. Bangun yang mempunyai dua pasang sisi sejajar dan keempat sudutnya siku siku adalah . . .

4. Bentuk desimal dari 7/8 adalah . . .

5. Banyak simetri lipat pada trafesium sama kaki adalah . . .

6. 1/2 dikurang 1/4 ditambah 5/8 hasilnya adalah . . .

7. Alat pada kerucut berbentuk . . .

8. Banyak simetri putar pada jajar genjang ada . . .

9. 96 derajat Reamur sama juga dengan . . . . derajat Celcius

10. Dua buah lingkaran dengan ukuran yang berbeda merupakan bangun yang . . .

 Soal ulangan Matematika kelas 5 Semester 2


II. Essay !

1. Sebutkan dan tuliskan ciri ciri bangun datar trafesium !

2. Gambarlah bangun ruang tabung dan kerucut !

3. Bagus mempunyai 3 potong pita, yang panjangnya masing masing adalah 3/5 meter. Joni mempunyai pita yang panjangnya 4/6 meter. berapa meter jumlah panjang pita Bagus dan Joni ?
 
4. Umur ayah dibanding umur ibu adalah 5 : 3. Jika jumlah umur meraka adalah 72 tahun, maka berapakah umur ayah dan ibu masing masing ?

5. Jarak kota M ke kota N dalam peta adalah 8,5. Hitunglah jarak sebenarnya, jika diketahui skala peta 1: 3.000.000 !

Demikianlah contoh soal latihan UKK matematika kelas 5 semester 2, silahkan di copy atau di download untuk bahan dan pembendaharaan soal soal di rumah.