Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Soal UTS Matematika Kelas 6 KTSP Semester 1 Terbaru

Soal UTS Mtk Kelas 6 KTSP Semester 1 Terbaru. Download soal latihan ulangan ujian tengah semester matematika kelas 6 semester 1/ ganjil/ gasal/ mid sesuai dengan ktsp disertai dengan kunci jawabannya, tahun ajaran 2017.
Download Soal UTS Matematika Kelas 6 KTSP Semester 1 Terbaru tahun ajaran 2017 2018 plus kunci jawabannya

I. Pilihlah a, b, c atau d dengan cara memberi tanda silang ( x  ) pada jawaban yang paling tepat !
...
3. FPB dari bilangan 12 dan 30 adalah  ....
a. 2
b. 6
c. 30
d. 60

4. KPK dari bilangan 14 dan 35 adalah ....
a. 35
b. 70
c. 140
d. 980

Klik => Kumpulan Soal UTS Ganjil Kelas 6 Terbaru 2017

II. Jawablah soal-soal di bawah ini dengan uraian yang tepat!
1. Umar bermain futsal setiap 4 hari sekali. Usman bermain futsal setiap 6 hari sekali,   dan Ali setiap 8 hari sekali. Jika pada tanggal 2 Oktober 2014 ketiganya bermain futsal bersama, tanggal berapakah ketiganya akan bermain bersama lagi?

2. Ibu membeli 25 kue talam, 45 kue bolu, dan 50 kue donat. Kue-kue  tersebut akan dihidangkan dalam beberapa piring. Setiap piring terdiri atas kue talam, kue bolu, dan kue donat sama banyak. Berapa piring yang harus disediakan ibu?

3. Sebuah tabung mempunyai panjang jari-jari 14 cm dan tinggi 20 cm. Berapa volume tabung tersebut?

4. Setiap hari Alif belajar selama 2 jam 30 menit. Berapa menitkah Alif belajar selama 1 minggu?

5. Sebuah bus melaju dari kota Solo ke Prambanan selama 1 jam 30 menit. Apabila jarak Solo-Prambanan 90 km. Berapa km/jam kecepatan bus tersebut?

Diatas merupakan sebagiannya saja, adapun soal lengkapnya silahkan di download saja ya. Silahkan di klik pada link nya dibawah ini.

Soal Lainnya :
Soal UTS/MID IPS Kelas 1 Semester 1/ Ganjil
Kumpulan Soal Soal UTS Kelas 4 Semester 1
Soal UTS/ MID PKN Kelas 4 Semester 1/ Ganjil
Soal UTS IPA Kelas 1 Semester 1/ Ganjil
Soal UTS/ MID MTK Kelas 4 Semester 1/ Ganjil
Soal UTS/ MID IPA Kelas 6 Semester 1/Ganji

Download